Ini Perbedaan Jenis Mesin Diesel pada Kendaraan Komersial
Umumnya, kendaraan komersial di Indonesia menggunakan dua jenis mesin diesel, yaitu konvensional dan common rail. Keduanya memiliki perbedaan yang harus diketahui agar paham memilih yang sesuai dengan keperluan bisnis. Baik mesin diesel konvensional dan common rail memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing yang sebaiknya disesuaikan dengan kebutuhan bisnis. Mesin diesel common rail, yang dilengkapi dengan sistem…